Kepala Seksi Pengelolaan dan Pembinaan Irigasi
Menyiapkan pengelolaan dan pembinaan irigasi, pola pengaturan irigasi, penyusunan pola tata¿tanam daerah irigasi, operasi pemeliharaan irigasi, pengelolaan data hidrologi dan hidrometri¿irigasi, pemberdayaan masyarakat dan kelembagaan irigasi, pembinaan pengelolaan sistem¿irigasi tersier dan irigasi desa melalui kajian teknis, survey, investigasi, desain, pelaksanaan,¿pengendalian, pengawasan dan pelaporan mendasarkan ketentuan yang berlaku guna¿mengoptimalkan pemanfaatan potensi irigasi secara efektif dan efisien